www.ozankicaumania.com

Wednesday, 7 September 2016

Burung Lovebird - Penyebab Burung Lovebird Lepas Dari Sangkarnya - Perawatan dan Penangkaran Burung Lovebird

Burung Lovebird - Penyebab Burung Lovebird Lepas Dari Sangkarnya - Perawatan dan Penangkaran Burung Lovebird - Faktor Pintu Sangkar Burung Lovebird - Burung Lovebird dapat terbang keluar dengan mudah jika pintu sangkar yang dihuninya terbuka, Burung Lovebird yang kita sayang akan sayang sekali jika terbang hanya karna ketledoran kicaumania pada pintu sangkar, yang lupa menutup pintu, atau kejadian yang tak terduga lainnya. Beberapa faktor yang menyebabkan Burung Lovebird lepas dari sangkarnya yang berkenaan dengan Pintu Sangkar Burung Lovebird.

Burung Lovebird - Penyebab Burung Lovebird Lepas Dari Sangkarnya - Perawatan dan Penangkaran Burung Lovebird

Pintu Tidak Bisa Menutup Otomatis - Hal ini dapat terjadi ketika kita membuka sangkar untuk mengganti air atau pakan dan lupa segera menutupnya, Burung dapat melesat keluar jika para kicaumania kelupaan menutup pintu sangkar. Pencegahan dapat dilakukan dengan cara membuat pintu sangkar menggunakan engsel (kebanyakan model gesekan naik turun0 yang selicin mungkin. Dengan demikian, meskipun pintu tidak diberikan beban, pintu akan otomatis geser ke bawah dan tertutup. Pintu juga perlu diberi kancingan sehingga tidak beresiko terbuka saat kita membuka atau mengangkat kerodong.
Burung Lovebird - Penyebab Burung Lovebird Lepas Dari Sangkarnya - Perawatan dan Penangkaran Burung Lovebird

Pintu Relatif Lebar - Pintu sangkar yang relati lebar serin menyebabkan burung lepas saat kita memasukkan tangan untuk mengganti pakan atau mencoba menangkap burung. Pencegahan untuk hal ini adalah mengusahakan tidak memberi/memganti makanan/minuman secara langsung ketika burung masih di sangkar. Usahakan burung sudah dipindah ke keramba atau ke sangkar lain. Kalau terpaksa, lakukan itu di ruang tertutup atau usahakan tangan kiri (kanan) menjaga pintu bagian bawah yang terbuka ketika tangan kanan (kiri) masuk sangkar. Hal ini terutama perlu diperhatikan untuk sangkar-sangkar model bulat karena bukaan pintu relatif panjang sampai di dekat dasar sangkar dan sangat rawan diterobis burung.

Faktor Dasar Sangkar - Penutup bagian bawah sangkar (baik jeruji maupun papan/seng) melorot ketika sangkar diangkat miring. Pencegahan dapat dilakukan dengan mengusahakan penutup sangkar bagian bawah bisa dikancingkan sehingga kalu sangkar dalam kondisi miring, penutup tersbut tidak melorot/membuka sendiri.

Faktor Kerodong - Kerodong bisa menyebabkan burung lepas ketika kita angkat dan menyangkut di pintu sangkar yang licin. Pencegahan dapat dilakukan dengan memastikan pintu sangkar sudah dikancing dengan kaitan kawat atau cara yang lainya.

Burung Lovebird - Penyebab Burung Lovebird Lepas Dari Sangkarnya - Perawatan dan Penangkaran Burung Lovebird Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Ozan

Silakan Jiaka Ada Komentar Jangan Ragu Ragu !!! Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon

Terima kasih sudah berkomentar