Tips dan Trik Menjaga Kesehatan Fisik Burung Kenari - Solusi Merawat Kesehatan Burung Kenari - Kesehatan fisik burung kenari harus dijaga dengan serius, karena burung kenari yang sehat akan dapat berkicau dengan baik dan indah, menjaga kesehatan fisik burung kenari tidak susah-susah amat, Berikut cara menjaga kesehatan fisik burung kenari :
- Jangan pernah iseng memberikan pakan burung tidak pada jadwal waktunya
- Jangan iseng memandikan burung tidak pada waktunya
- Jangan iseng menjemur burung lebih lama dari biasanya untuk sesekali waktu
- Jangan iseng meniru-niru pola pakan dari kawan, jika tidak yakin bisa kinsisten untuk melakukannya
- Jangan sampai kehabisan voor merk tertentu yang biasa diberikan pada burung.
- Jangan telalu yakin bahwa merk tertentu itu selalu tersedia di kios pakan burung langganan
- Konsiten merawat burung
Intinya harus konsisten dengan rawatan dan stelah harian yang akan kita berikan pada burung kenari kesayangan kita. Jangan berpindah-pindah merk voor dan jangan samapi lalai dalam meberikan buah dan sayar untuk burung kenari kesayangan kita, Selalu memandikan burung setiap pagi jika memang itu adalah kebiasaannya,
0 komentar:
Post a comment
Silakan Jiaka Ada Komentar Jangan Ragu Ragu !!!